Laman

Jumat, 13 April 2012

TEAMVIEWER MENGENDALIKAN KOMPUTER JARAK JAUH

TeamViewer adalah suatu program yang cukup sederhana dan sangat mudah digunakan untuk beberapa keperluan terutama melakukan akses PC secara remote melalui internet atau bisa dikatakan merupakan aplikasi yang sangat cocok digunakan untuk mengakses PC lain melalui internet.
CyberCentral
Sampai saat ini aplikasi sudah kompatible dengan windows 7 sejak versi 4, saat ini TeamViewer sudah mencapai versi 7.
Fitur TeamViewer 7 (Windows)
Fitur-fitur TeamViewer 7 dalam versi ini :


    Remote Support
    Instant Meeting
    Schedule Meetings
    File Box
    Record Presentations
    AVI Converter
    File Transfer
    VPN

Syarat utama untuk dapat mengunakan TeamViewer adalah:

    Install TeamViewer 7 di kedua PC yang akan melakukan koneksi secara remote (versi sama)
    Pastikan koneksi internet sudah tersambung
    Masukan ID dan password PC yang akan diremote. ID dan Password dapat menggunakan mode dynamic maupun ditentukan sendiri, tergantung kebutuhan anda biasa menggunakan kedua duanya tergantung situasi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar